Senin, 04 Agustus 2008

KMNU UNY

Organisasi dideklarasikan pada tanggal 31 Maret 2001 bertempat di Taman Pancasila Universitas Negeri Yogyakarta yang dihadiri oleh ratusan mahasiswa NU dari berbagai Jurusan dan Fakultas di UNY yang berasal dari berbagai daerah, dan juga dihadiri para tokoh NU di wilayah DIY dan sekitarnya antara lain KH. Abdul Muhaimin Pengasuh Pondok Pesantren Nurul Ummahat.

Organisasi ini pertama kali dipelopori oleh Ahsan Ali Mubarok (Pendidikan Kimia) dan dibantu oleh teman-teman dari berbagai jurusan antara lain Hibatun Wafiroh (Pendidikan Fisika), Wildan Ary Furqon (Matematika), Qusyairi (Matematika), Hariyanto (Pendidikan Biologi), Ahmad Manna (Fisika), Setyoso (Fisika), Indah Mardatilla (Pendidikan Biologi) FMIPA UNY angkatan 1999. Saat itu beliau merintis untuk mengadakan pengajian kitab kuning di sekitar lingkungan kampus.

Sampai sekarang ini, organisasi yang bernilai kultural dari para ulama' terdahulu masih kental dengan kegiatan-kegiatan agama

Tidak ada komentar:

Senin, 04 Agustus 2008

KMNU UNY

Organisasi dideklarasikan pada tanggal 31 Maret 2001 bertempat di Taman Pancasila Universitas Negeri Yogyakarta yang dihadiri oleh ratusan mahasiswa NU dari berbagai Jurusan dan Fakultas di UNY yang berasal dari berbagai daerah, dan juga dihadiri para tokoh NU di wilayah DIY dan sekitarnya antara lain KH. Abdul Muhaimin Pengasuh Pondok Pesantren Nurul Ummahat.

Organisasi ini pertama kali dipelopori oleh Ahsan Ali Mubarok (Pendidikan Kimia) dan dibantu oleh teman-teman dari berbagai jurusan antara lain Hibatun Wafiroh (Pendidikan Fisika), Wildan Ary Furqon (Matematika), Qusyairi (Matematika), Hariyanto (Pendidikan Biologi), Ahmad Manna (Fisika), Setyoso (Fisika), Indah Mardatilla (Pendidikan Biologi) FMIPA UNY angkatan 1999. Saat itu beliau merintis untuk mengadakan pengajian kitab kuning di sekitar lingkungan kampus.

Sampai sekarang ini, organisasi yang bernilai kultural dari para ulama' terdahulu masih kental dengan kegiatan-kegiatan agama

Tidak ada komentar: